Deretan Makanan Bisa Dikonsumsi Saat Menurunkan Berat Badan

ilustrasi dok
Krjogja.com - JAKARTA - Memiliki berat badan ideal pada dasarnya tidak semudah yang kita pikirkan. Terlebih, bila Anda mengalami berat badan berlebih.
Butuh kerja keras dan keseimbangan antara istirahat yang cukup, olahraga yang teratur, dan diet yang tepat. Sebab, makanan yang Anda makan dapat menentukan kandungan lemak tubuh Anda.
Berikut ini daftar makanan sehat yang bisa membakar lemak dan membantu Anda menurunkan berat badan. Apa saja? Dihimpun dari TimesofIndia, ini dia.
1. Kentang
Kentang tampaknya kehilangan popularitas karena beberapa alasan. Namun, mereka memiliki sejumlah kualitas yang menjadikannya makanan ideal untuk menurunkan berat badan dan kesehatan yang baik. Mereka mengandung berbagai nutrisi yang sangat luas. Jika Anda tengah menurunkan berat badan, ada baiknya mengganti asupan karbohidrat dari nasi ke kentang.
2. Daging tanpa lemak
Daging sapi tanpa lemak dan dada ayam adalah makanan yang tinggi protein. Bila Anda sedang berjuang dengan berat badan berlebih, lebih baik bila menambah asupan protein agar tidak mudah lapar. Tentunya, ini juga dapat memenuhi kebutuhan gizi harian Anda.
3. Sayuran cruciferous ​
Brokoli, kembang kol, kol, dan kubis Brussel adalah kelompok sayuran cruciferous. Mereka cenderung cukup mengenyangkan dan tinggi serat serta mengandung protein dalam jumlah yang baik.
4. Salmon
Salmon dan ikan berlemak lainnya membuat Anda kenyang selama beberapa jam dengan hanya mengandung sedikit kalori. Salmon kaya akan protein berkualitas tinggi, lemak bermanfaat, dan beberapa elemen penting.
BERITA TERKAIT
Dari Jogedan Selasa Legen, Tak Khawatir Kehabisan Pelestari dan Penerus
Disangka TKI, Koper Putri Mantan Presiden RI Diobrak Abrik Petugas Bandara
Risty Tagor Rilis Lagu Islami, Kali Ini Kolaborasi Bareng Band Varsity
Lazismu DIY Peduli 500 Guru
Besok Ramadan, Ini Bacaan Doa Niat Puasa Lengkap dengan Artinya
Bertepatan Hari Raya Nyepi, Taksu Rilis Single 'Terserah'
Sederhana Tapi Menyehatkan, Menu Makan Sahur dan Buka Puasa Nabi Muhammad SAW
Diprediksi Melonjak, KAI Bandara Siapkan Armada Hingga Penambahan Perjalanan
Puskesmas Sukoharjo Raih Penghargaan Pusat Pengelolaan Vaksinasi Corona
DPC PKB Kulonprogo Uji Kelayakan dan Kepatutan Caleg
Anggota DPRD DIY Ungkap Pendampingan UMKM Belum Maksimal
Bakal Terjadi Gerhana Matahari, Waspadai Perubahan Cuaca
Penumpang KA Bandara YIA Diprediksi Melonjak di Musim Mudik Lebaran
Ramadhan, Pertamina Pastikan Stock dan Penyaluran Bahan Bakar Aman
Ramadan 2023 Bakal Terjadi Gerhana Matahari, Catat Tanggalnya
Penggugat Dinilai Salah Sasaran, Eksekusi Tanah di Bener Diminta Dibatalkan
KRI Dewaruci Sapa Warga Semarang
Ibadah Puasa Ramadhan Dimulai Besok
Aptikom Perkuat Penerapan Kecerdasan Artifisial
Rebuilding dan Reorientasi Karakter Mahasiswa Prodi Perbankan Syariah UAA
Wuling Luncurkan Alvez Untuk Masyarakat DIY