Mematikan Ponsel yang Berdering Batalkan Salat? Begini Penjelasannya

user
Tomi Sujatmiko 28 November 2022, 11:22 WIB
untitled

Krjogja.com - YOGYA - Alat komunikasi berupa handphone (HP) atau biasa juga disebut ponsel nyaris tak bisa dipisahkan dari aktivitas sehari-hari manusia. Bahkan, hendak tidurpun orang tak bisa jauh dari HP.

Terkadang, HP mengganggu ketika seseorang tengah melakukan rapat atau aktivitas lain yang butuh ketenangan. Misalnya, saat sholat berjamaah di masjid.

Bayangkan seandainya ketika khusyuk berjamaah, mendadak HP berdering nyaring. Tentu ini akan mengganggu jamaah lainnya, terlebih jika HP tersebut berdering tiada henti.

Pemilik HP pastinya akan panik karena merasa sungkan dengan jamaah lainnya. Lantas, bolehkah seseorang mematikan HP berdering saat sholat, batalkah sholatnya?.

Menjawab pertanyaan semacam ini, redaksi Bahtsul Masail NU Online pertama-tama membeberkan situasi ketika HP berdering di tengah sholat berjamaah. Peristiwa seperti ini cukup mengganggu konsentrasi jamaah dalam melaksanakan aktivitas shalat dan juga terutama konsentrasi imam.

Peristiwa seperti ini membuat seisi masjid serba salah. Jamaah pemilik HP yang sedang berdering juga menjadi malu atau juga panik apa yang harus dilakukan. Lalu bagaimana sebaiknya situasi ini dilihat dari sisi fiqih?

Masalah ini dapat dijawab dengan pendekatan kriteria gerakan yang boleh dan tidak boleh di dalam sholat. Dengan kriteria gerakan itu, kita dapat memberikan saran bagi jamaah pemilik HP yang panik tersebut.

Sebagaimana kita ketahui bahwa sholat memiliki ketentuan yang mengharuskan kita untuk bergerak sesuai gerakan sholat. Sholat juga mengharuskan kita untuk tidak membuat banyak gerakan di luar gerakan shalat.

Tetapi secara umum, ulama mazhab Syafi’i membagi empat jenis gerakan di dalam shalat, yaitu gerakan sedikit, gerakan banyak, gerakan kecil, dan gerakan besar.

HALAMAN

Kredit

Bagikan