BNB Kunjungan Media ke Krjogja.com, Perkuat Pasar Offline

Barenbliss memberikan kenang-kenangan saat kunjungan media ke Krjogja.com.
Krjogja.com - YOGYA - Barenbliss (BNB), brand kosmetik asal Korea Selatan melakukan kunjungan media di Krjogja.com, Rabu (15/02/2023). Produk yang diluncurkan pada tahun 2021 dan sukses di pasar online, kini memperkuat pasar melalui penjualan secara offline.
PR Manager Barenbliss Tia Maulidiya mengemukakan, salah satu tujuan melakukan kunjungan media, untuk lebih mengenalkan bahwa BNP sekarang dapat diperoleh melalui penjualan secara offline. Dengan demikian, produk kecantikan ini bisa ditemui di sejumlah tempat yang menjadi lokasi penjualan BNP.
Lia dan jajarannya diterima Redaktur Pelaksana Krjogja.com/KR, Primaswolo Sudjono dan Manager Marketing Krjogja.com, Agus Heraswoto. Dikemukakan Lia, produknya hanya mengandung bahan alami lulus uji laboratorium.
Kandungan berbasis sains memberikan perubahan lebih baik untuk kulit. Selain itu, tidak mengandung bahan berbahaya. Disamping mampu memberikan pengalaman terbaik saat merias wajah. Semua elemen dipadu menjadi satu untuk memberikan kepuasan dan kebahagiaan bagi seluruh panca indera manusia.
Dalam kesempatan itu, Primaswolo menjelaskan tentang Krjogja.com sebagai bagian dari SKH Kedaulatan Rakyat yang lahir tahun 27 September 1945. Saat ini media online KR mayoritas dikunjungi oleh anak muda di bawah usia 35 tahun. Selain media online, Krjogja.com juga diperkuat media sosial TikTok, Instagram, Twitter, Facebook dan Youtube. (*)
BERITA TERKAIT
Ternyata Tak Semua PNS Dapat Gaji ke-13
Harga Telur Ayam di Sukoharjo Berangsur TurunÂ
Sleman City Hall Siap Hadirkan Suasana Liburan Seru Bagi Pet Lovers di Bulan Juni
Resmi Jabat Ketua DPRD Jawa Tengah, Ini Harapan Sumanto
SOREC UGM Gelar Seminar Nasional Tantangan Repolitisasi dan Menakar Kepemimpinan
Alumni Berikan Beasiswa 1 Tahun untuk 20 Pendaftar Pertama SMP 17'1
Segini Besaran Gaji ke-13 PNS Cair Hari Ini
Mengenal Perguruan Silat Kartika Nusa
Jokowi Pastikan Nonton Konser Coldplay
Tak Sampai 15 Menit, Tiket Timnas Indonesia Vs Argentina Ludes Terjual
Gaji ke-13 PNS Cair Mulai Hari Ini
PPIH Imbau Jemaah Jangan Selfie Berlebihan di Depan Kabah
Filateli, Perekam Jejak Sejarah dan Wajah Kota Yogyakarta
Pos Indonesia Tingkatkan Penerapan Digital Sebagai Alat Bantu Kerja Penyaluran Bansos
Protect Sport Rally Team Yogya Juara di Magelang
Transisi Ke Kendaraan Listrik Tekan Emisi 6,9 juta ton CO2
Atlet PB Mandala Jayapura Tampil di Polytron Walikota Cup
77 Persen Jemaah Haji Gelombang 1 Mendarat di Madinah
Situs Liyangan, Jejak Desa Mataram Kuno
Penyakit LSD Meluas, Peternak Kambing Malah Sumringah
Tahanan Polresta Meninggal, Orang Tua Lapor Polisi