• Sabtu, 23 September 2023

DPRD Inginkan Tokoh Lokal jadi Pejabat Bupati Temanggung

- Senin, 18 September 2023 | 14:49 WIB
Ketua DPRD Yunianto (Istimewa)
Ketua DPRD Yunianto (Istimewa)

Krjogja.com, TEMANGGUNG - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Temanggung menginginkan tokoh lokal yang ditunjuk Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian sebagai pejabat Bupati Temanggung.

Ketua DPRD Kabupaten Temaggung Yunianto mengatakan jika DPRD boleh memilih maka yang dipilih sebagai pejabat Bupati Temanggung adalah tokoh lokal. Tetapi keputusan siapa pejabat bupati adalah keputusan dari menteri dalam negeri.

"Kalau boleh memilih, kami pilih yang lokal, kalau boleh memilih tatapi ini keputusan meneteri, kami hormat sesuai dengan UU kami juga menghormati keputusan tersebut," kata dia.

Baca Juga: Kaji Ulang Pembangunan Batam - Rempang Eco City

Dia mengemukakan secara pribadi maupun dinas, diberharapkan bahwa tokoh lokal yang diberi kesempatan, untuk menduduki sabagai pejabat DPRD.

Namun ,demikian ini merupakan hak atau keputusan pusat yakni menteri dalam negeri Tito Karnavian, karena itu siapapun itu yang diputuskan dan direkomendasi menjadi pejabat bupati Temangung. Pihaknya ketua dan anggotanya siap menerima.

Dengan demikian sehingga ketika bukan pejabat lokal, artinya dari unsur pusat maka sesegara mungkin menyesuaikan satu sosiologi, kultur, budaya dan juga keterkaitan sistem pemerintahan yang ada di Temangung atau pemerintahan Temanggung.

Baca Juga: Identitas Mayat Dibawah Jembatan Graulan Terungkap

Bupati Temanggung Al Khadziq selesai masa kerjanya pada 24 September 2023. DPRD mengusulkan 3 nama sebagai Pejabat Bupati Temanggung yakni Hary Agung Prabowo, Samsul Hadi dan Bagus Pinuntun.

Selain tiga nama itu, kementerian dalam negeri mengusulkan 3 nama dan gubernur Jateng juga mengusulkan tiga nama. Keputusan pejabat bupati ada pada Menteri Dalam Negeri. (*)

 

Editor: Ary B Prass

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Gen-Z Berperan Penting Mencegah Hoaks Pemilu

Rabu, 20 September 2023 | 02:30 WIB

DPRD Inginkan Tokoh Lokal jadi Pejabat Bupati Temanggung

Senin, 18 September 2023 | 14:49 WIB

Temanggung Diusulkan Sebagai T FolkArt City

Minggu, 17 September 2023 | 02:30 WIB

Sadranan Warga Ngropoh, Doakan Mendapat Pemimpin Amanah

Jumat, 15 September 2023 | 19:30 WIB

Jangan Kuatir, Stok Beras Aman Hingga Akhir Tahun

Kamis, 14 September 2023 | 22:15 WIB

Disparpora Ajak Pelaku Wisata Jatim ke Magelang

Selasa, 12 September 2023 | 19:05 WIB

Pesta Gethuk Meriahkan Pasar Rakyat Magelang

Minggu, 10 September 2023 | 00:30 WIB
X