KKN-PPM UMY Tingkatkan Strategi Penjualan Kipas Tangan

Kipas-kipas hasil perajin
BANTUL, KRJOGJA.com - Program Kuliah Kerja Nyata Pembelajaran dan Pemberdayaan Masyarakat (KKN-PPM) Universitas Muhammadiyah Yogyakarta mendampingi strategi penjualan hasil UMKM kipas tangan. Kegiatan tersebut ditujukan kepada UMKM di Dusun Kembangputihan, Pajangan, Guwosari 16 Januari - 17 Februari 2020.
Ketua Program Pengabdian Ana Taqwa Wati mengatakan kegiatan diikuti 10 produsen kipas tangan. "Kami membantu mengupayakan peningkatakan pemasaran produsen UMKM," kata Ana Taqwa Wati.
Proses kegiatan yang akan diselenggarakan berupa, transfering knowledge berupa pelatihan terkait efektifitas promosi produk UMKM dengan menggunakan media internet, kemudian akan dilakukan pendampingan terhadap mitra dalam aplikasi dan penerapan ilmu yang diperoleh.
Peserta, sangat menyambut baik     Program ini dirasa bermanfaat bagi mitra dikarenakan belum adanya media pemasaran produk berbasis internet. (*)
BERITA TERKAIT
Kejar Target Sanitasi Aman Butuh Dukungan Pemda
Ardi Hartana Jabat Kapolsek Gondokusuman
Jaga Kesehatan Lansia, Pemeriksaan Digelar LKS Pelita Kasih untuk Warga Banyuraden
BukuWarung Yakin Tingkatkan Digitalisasi UMKM dengan 241 Roadshow
Sartini Melahirkan Bayi di Lereng Gunung Slamet
Patuhi Perintah Megawati, PDIP Kulonprogo Tanam Bibit Pohon dan Bersih Sungai
Soal Biaya Haji, Panja Komisi VIII DPR Akan Melakukan Monitoring ke Arab Saudi
Kabar Percobaan Penculikan Anak di Desa Tajug Karangmoncol Dipastikan Hoaks
Indonesia Pimpin Negara ASEAN Ciptakan Solusi Positif bagi Dunia
Rekomendasi Mobil Bekas Irit BBM Harga Rp 100 Juta-an
Dinilai Ganggu Masyarakat, Polda DIY Dapat Dukungan Razia Knalpot Blombongan
Jogja Banget! Ini Bocoran Riders Sheila on 7 yang 'Membahagiakan' Promotor
Muh Iqbal Terpilih Mahasiswa Berprestasi Manajemen Unimus 2023
Erik Ten Hag Puas Kinerja Brazil Connection Milik MU
Jonatan Christie Meraih Gelar Juara Tunggal Putra Indonesia Masters 2023
Gibran Senggol Kapolri Listyo Sigit Karena Bus PERSIS Solo Diserang
FK dan FKG Unimus Kolaborasi Laksanakan Program IPE
UAD Wisuda 'Blended' 1.452 Lulusan
Berkat Call Center Lapor Kapolres, Polisi Amankan Seorang Warga Depresi
722 Atlet Ikuti Sukoharjo Karate Open Championship
Pasutri Ditemukan Tewas Mengambang