Kader Muda Muhammadiyah Terampil Pencegahan dan Penanganan Cidera

Peserta pelatihan terampil dalam pencegahan dan penanganan cidera.
BANTUL, KRJOGJA.com - Kader Muda Muhammadiyah dilatih agar bisa terampil dalam pencegahan dan penanganan cidera. Program pengabdian masyarakat ini dilakukan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta di Masjid Darussalam, Sedayu Bantul, Februari - Maret 2020.
Ketua program pengabdian Dr Lisa Musharyanti SKep, NS, MMedEd, yang juga Dosen PSIK UMY mengatakan kegiatan yang diikuti 14 orang ini bertujuan memberikan pengetahuan dan keterampilan kepada kader Muhammadiyah dan masyarakat tentang pencegahan cidera pasien dan lansia di rumah. "Sehingga perawatan di rumah lebih aman untuk pasien," katanya dalam keterangan tertulis kepada KRjogja.com.
Kegiatan diawali dengan dialog tentang pengalaman merawat keluarga yang sakit atau lansia, kemudian diberikan ceramah tentang pencegahan dan penanganan cidera, pemutaran video dan demonstrasi pemakaian alat-alat bantu seperti Kruk, walker, kursi roda, cara membantu pasien berpindah tempat agar tidak mudah jatuh. Kegiatan di tutup dengan diskusi, tanya jawab, dan menanyakan respon peserta.
Peserta merasa materi dan demonstrasi yang diberikan sangat bermanfaat, karena selama ini terkadang peserta mearsa kebingungan saat membantu pasien berpindah dan melakukan aktivitas sehari-hari agar tidak cidera atau jatuh.
Pelatihan untuk kader Muhammadiyah dan masyarakat dalam pencegahan dan penanganan cidera pada pasien paliatif dan lansia sangat bermanfaat untuk kualitas hidup pasien dan lansia yang lebih baik. (*)
BERITA TERKAIT
Disdikbud Sukoharjo Gelar Tahapan Sosialiasi PPDB Online SMP
BIRU Latih Ratusan Siswa SMK Siap Masuk Industri, Gunakan VR untuk Adaptasi Teknologi
Raih 7 Medali, NSJ Juara Umum ke-2 Piala Kadisporapar Jateng
Desa di Klaten Terima Bantuan Khusus Rp 79 M
Fordigi Goes to Campus Cari Talenta Digital di UGM
Legislator Satu-satunya PSI DIY Tolak Sistem Proporsional Tertutup di Pemilu 2024
Sleman Lagi, Sleman Lagi... Kini Juara Umum Kejuaraan Atletik Jogja Open
BCA Life Kembali Raih Penghargaan Indonesia WOW Brand 2023
Kampung Billiard Ambarawa Dikenal Hingga Rusia
Sebanyak 1.899 Jemaah Haji Indonesia Akan Diberangkatkan ke Miqat Bir Ali Pada 1 Juni
Macapat Tatag Teteg Tutug Mulai Digelar Hari Ini
Jemaah Haji Indonesia yang Meninggal Dunia di Arab Saudi Bertambah Jadi 4 Orang
Kalah, Kilicdaroglu Klaim Pemilu Turki Tidak Adil
SMKN 1 Kasihan Luluskan 190 Manggala Budaya
Usut Dugaan Korupsi BTS 4G BAKTI, Muhammadiyah Dukung Langkah Kejaksaan Agung
Gelar Karya dan Open School SDN Minomartani 1, Cetak Siswa Berkarakter, Inovatif
BPR Berubah Nama Jadi Bank Perekonomian Rakyat, Perbarindo DIY Lakukan Sosialisasi
Bikin Kejutan, Persis Solo Masih Rahasiakan Pemain Asing Mereka
Gelar Potensi Wirausaha Kreatif dan Inklusif DIY, Semangat Agar UMKM Naik Kelas
Jemaah Indonesia Mulai Berburu Oleh-oleh di Madinah
Sebuah Helikopter Latih Jatuh di Ciwidey