untitled
Info Haji 28 Mei 2023, 03:34 WIB

20 Jamaah Haji Jalani Perawatan

Sebanyak 20 jamaah haji dirawat Klinik Kesehatan Haji Indonesia (KKHI) dan Rumah Sakit Arab Saudi (RSAS). Mereka yang dirawat umumnya menderita

untitled
Info Haji 27 Mei 2023, 16:34 WIB

Jamaah Diminta Tak Menunda Makan

Jamaah haji yang sudah mendapatkan makanan diminta untuk segera mengonsumsinya. Jangan sampai melewati batas waktu yang tertera di dalam kemasan. Demikian Kepala Seksi Layanan Konsumsi Daerah Kerja (Daker) Madinah, Suviyanto ketika mengunjungi dapur katering di Madinah, Sabtu (27/05/2023).

untitled
Info Haji 25 Mei 2023, 05:31 WIB

Wapres Minta Petugas Haji Sungguh-sungguh Layani Jamaah

Para jamaah haji gelombang pertama tahun 2023 dari Indonesia telah diberangkatkan pada Rabu (24/05/2023). Berdasarkan rilis resmi Kementerian Agama, data Sistem Informasi dan Komputerisasi Haji Terpadu (Siskohat) mencatat jamaah haji Indonesia yang berangkat pada tahun 2023 ini sekitar 30 persen atau 67.000 orang adalah jemaah lanjut usia (lansia).

gif