
Pencarian Terus Dilakukan, Korban Gempa Turki Tembus 50 Ribu Orang
Korban jiwa berjatuhan di Turki dan Suriah akibat gempa dahsyat beberapa waktu lalu, total kematian sudah tembus 50 ribu orang.
Korban jiwa berjatuhan di Turki dan Suriah akibat gempa dahsyat beberapa waktu lalu, total kematian sudah tembus 50 ribu orang.
Selain ke Turki, Indonesia juga melakukan "diplomasi kemanusiaan" ke Suriah. Deputi Bidang Koordinasi Pemerataan Pembangunan Wilayah dan Penanggulangan Bencana Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Kemenko PMK) Sudirman memimpin delegasi Pemerintah Republik Indonesia dalam penyaluran bantuan untuk korban gempa bumi Suriah.
Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan RI (Menko PMK), Muhadjir Effendy beserta rombongan, pagi ini Rabu (22/2) waktu Turk
Pemerintah RI melalui Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy menyerahkan secara langsung bantuan kemanusiaan kepada korban gempa Turki.
Pemerintah Indonesia telah memberangkatkan empat pesawat TNI AU tambahan berisi 140 ton bahan makanan dan bahan-bahan logistik lainnya untuk korban gempa Turki dan Suriah. Empat pesawat itu diberangkatkan melalui Lanud Halim Perdana Kusuma, Jakarta, Selasa (21/2/2023).
Presiden RI Joko Widodo melepas Delegasi Republik Indonesia dalam "diplomasi kemanusiaan" berupa pengiriman dukungan bantuan pemerintah Indonesia
Retno Marsudi mengatakan, dua dari empat warga negara Indonesia (WNI) yang meninggal dunia akibat gempa Turki.
Tim Disaster Victim Identification (DVI) Polri berhasil mengidentifikasi dua jenazah Warga Negara Indonesia (WNI) yang menjadi korban gempa bumi
Menteri Luar Negeri (Menlu) Retno Marsudi mengatakan Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan mengapresiasi dan mengucapkan terima kasih atas bantuan Pemerintah dan masyarakat Indonesia terhadap penanganan gempa bermagnitudo 7,8 yang mengguncang negara itu pada Senin (06/02/2023).
Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan menyampaikan terima kasih kepada seluruh rakyat Indonesia atas bantuan yang diberikan untuk korban gempa.
Indonesia Akan Kirim Dokter Ortopedi dan Penyakit Menular Bantu Korban Gempa Turki
Anggota Parlemen Korsel Sumbang 3 Persen Gaji bagi Korban Gempa Turki
Indonesia Kirim 4 Pesawat Bahan Pangan dan Logistik Korban Gempa Turki
Update Gempa Turki, Korban Tewas Capai 34.000 Orang, Masih Ditemukan Korban Hidup
KBRI Ankara di Turki tengah bersiap untuk menyambut kedatangan pesawat-pesawat bantuan kemanusiaan dari Indonesia.
Diklaim bahwa ada sambaran petir yang muncul sebelum gempa di Turki, yang disebut kejadian yang selalu terjadi dalam operasi HAARP.
Gempa dahsyat yang melanda Turki dan Suriah telah menelan puluhan ribu korban meninggal dunia.
Warga Arab Saudi ramai-ramai mengumpulkan donasi untuk membantu para korban gempa Turki (Turkiye) dan Suriah. Total dana yang terkumpul mencapai 250 juta riyal (Rp 1 triliun).
Korban tewas akibat bencana gempa bumi di Turki terus meningkat hingga mendekati 30 ribu korban jiwa. Berdasarkan laporan AP News, Minggu (12/2/2023), korban jiwa akibat gempa Turki sudah tembus 28 ribu orang.
Bertahan 94 Jam, Remaja Korban Gempa Turki Minum Air Seni
Indonesia Kirim Bantuan Kemanusiaan Tahap Pertama ke Turki
Pemerintah Indonesia mengirimkan bantuan logistik hingga tim Urban Search and Rescue (USAR) ke Turki untuk penanganan pasca bencana gempa yang m
Serangkaian gempa berskala besar terjadi di Turki pada 6 Februari 2023. Bencana tersebut dimulai dengan gempa berkekuatan 7,8 SR di barat laut Ga
KBRI Ankara melakukan sweeping oleh tim pertama di empat titik.
Kementeian Kesehatan Republik Indonesia (Kemenkes RI) akan mengirimkan 62 dokter untuk membantu korban Gempa Turki dan Suriah. Mereka direncanakan siap diberangkatkan pada pekan ini dalam menangani masa tanggap darurat bencana gempa
Amerika Serikat pada Kamis (09/02/2023) mengumumkan paket bantuan sebesar USD 85 juta atau sekitar Rp. 1,2 triliun untuk korban gempa di Turki dan Suriah. Badan Pembangunan Internasional AS mengatakan dana tersebut akan diberikan kepada mitra di lapangan untuk memberikan bantuan yang sangat dibutuhkan bagi jutaan orang yang terdampak gempa di Turki dan Suriah.
KBRI Ankara telah melakukan berbagai langkah untuk memastikan keselamatan WNI di Turki.
Korban tewas akibat gempa magnitudo 7,8 pada 6 Februari 2023 telah melampaui 21.000 orang dengan lebih dari 10.000 orang dilaporkan terluka.
Kementerian Luar Negeri RI memberikan update terbaru terkait WNI yang tewas akibat gempa Turki. Jumlah korban bertambah menjadi dua orang.
Ketika ingin membantu para korban entah itu karena situasi perang atau bencana alam, bantuan kebutuhan dasar sangat dibutuhkan bagi mereka. Bantu
Kemenag Himbau Umat Islam Salat Gaib untuk Korban Wafat Gempa di Turki dan Syuriah
Selama ini Masjid Jogokariyan sudah punya kotak khusus dana kebencanaan untuk dunia Islam, sampai saat ini sudah ada dana Rp 300 juta lebih.
Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan pada Selasa (7/2/2023), mengumumkan keadaan darurat selama tiga bulan di 10 provinsi yang terkena dampak gem
Korban jiwa akibat gempa bumi di Turki dan Suriah terus bertambah, Selasa (7/2). Hingga berita ini diturunkan, jumlah korban meninggal mencapai 5.021 jiwa dan 24.184 lainnya cedera. Tim penyelamat berpacu dengan waktu untuk menemukan korban yang terperangkap di bawah reruntuhan ribuan bangunan.
Bencana gempa bumi dengan magnitudo 7,8 melanda wilayah Turki dan Suriah, Selasa (6/2/2023) kemarin. Dilaporkan 3.800 orang meninggal dan belasan
Update Korban Gempa Turki Capai 3.823 Jiwa, Penyelamatan Korban Berlanjut
Kedutaan Besar Republik Indonesia di Ankara Turki mengeluarkan 5 imbauan bagi WNI yang terdampak gempa di wilayah tersebut.
Korban tewas akibat gempa Turki 6 februari 2023 pukul 04.17 waktu setempat terus bertambah. Gempa bermagnitudo 7,8 tersebut juga menyebabkan ribu
Gempa berkekuatan magnitudo 7,8 berpusat di bagian selatan Turki pada Senin (6/2/2023) pukul 04.17 waktu setempat.
Gempa maha dahsyat berkekuatan M7,8 terjadi di negara tenaga Turki, Suriah. Setidaknya 245 orang tewas termasuk 2 WNI yang berada di Suriah.
Gempa 6,8 SR Guncang Turki, 14 Orang Tewas
Tak Ada WNI Jadi Korban Gempa Turki