
Persika U15 Ikut Piala Suratin, Tak Lupa Sungkeman Ortu
Suasana haru mewarnai pemberangkatan 22 atlet U15 Persika di aula PUDAM Tirta Lawu Karanganyar, Jumat (10/2). Usai technical meeting dengan para pelatih dan Asprov PSSI Karanganyar, mereka berpamitan ke orangtua.